Selamat Hari Konsumen Nasional! - 20 April 2023. Di hari ini, lebih dari dua dekade lalu, diundangkan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen yang menjadi tonggak awal penegakan hukum perlindungan konsumen di Indonesia. Dan bertepatan dengan perayaan tersebut, kami meluncurkan edisi bertema Hukum Perdata. Terima kasih kepada para pemikir yang telah berkontribusi, Mitra Bestari (Fazal Akmal Musyarri, S.H., M.H.), partner distribusi (Official Partner maupun Individual Partner yang berasal dari banyak perguruan tinggi se-Indonesia), Klinik Hukum Rewang Rencang selaku pelindung, serta semua pihak dan tak lupa kepada Tuhan Yang Maha Esa. Salam Konsumen Adalah Raja!!!

DOI: https://doi.org/10.56370/jhlg.v4i4

Diterbitkan: 2023-04-20

Optimalisasi Peran Mediator dalam Penyelesaian Sengketa Perdata di Wilayah Pengadilan Agama Sumatera Barat

  Habib Ferian Fajar, Julfahmi Syahputra Pages: 283-304
Article Metrics: Views 668 times,  PDF Downloaded 1444 times

Pembatasan Klausul pada Perjanjian Baku dalam Upaya Perlindungan Konsumen melalui Undang-Undang Perlindungan Konsumen

  Rahil Sasia Putri Harahap, Fiona Chrisanta Pages: 323-338
Article Metrics: Views 472 times,  PDF Downloaded 913 times

Upaya Penanggulangan Kebocoran Data Pribadi pada Aplikasi Lacak Pasien Corona Melalui Pemberlakuan UU PDP dan Pendayagunaan Anonymity/Pseudonymity

  Syifa Addini Humairah Pages: 354-368
Article Metrics: Views 452 times,  PDF Downloaded 1166 times